FGM Boyolali Siapkan Sosialisasi Kurikulum Ismuba Berbasis Aktifitas

Jajaran Pengurus FGM Kabupaten Boyolali Siapkan Sosialisasi Buku Ismuba Berbasis Aktivitas Boyolali, 22 Agustus 2024 – Forum Guru Madrasah (FGM) Kabupaten Boyolali menggelar Rapat Kerja (Raker) di Pemancingan Tlatar, yang membahas berbagai program penting untuk peningkatan kualitas pendidikan. Raker ini dibuka oleh Ketua FGM Boyolali, Ust. Pujiono, dan dipandu oleh Ibu Dwitya Fatmawati, SPd. Salah […]

Continue Reading

Ketua PDM Boyolali Kukuhkan Drs.Kamtar Sebagai Ketua Majelis Dikdasmen &PNF

Boyolali, 21 Agustus 2024 – Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Boyolali, Drs. Ali Muson, resmi mengukuhkan Drs. Kamtar sebagai Ketua Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) PDM Kabupaten Boyolali pada hari ini di Gedung PDM Boyolali. Acara pengukuhan tersebut juga menandai perubahan penting dalam struktur kepengurusan Majelis Dikdasmen. Selain Drs. Kamtar, hadir dua wajah baru […]

Continue Reading

Dodok Sartono Berikan Resep Membangun Sekolah

Dodok Sartono Berikan Pidato Tentang Resep Membangun Sekolah di Pelantikan Kepala Sekolah Muhammadiyah Boyolali, 21 Agustus 2024 — Dalam acara pelantikan 14 kepala sekolah baru Muhammadiyah Kabupaten Boyolali, Dodok Sartono, Sekretaris PWM Jateng, memberikan orasi yang penuh makna mengenai kunci sukses dalam membangun sekolah. Acara yang diadakan di Gedung PDM Boyolali ini, menggarisbawahi dua nilai […]

Continue Reading

AUM KEcamatan Sambi Study Banding Ke Mutual Magelang

foto: Study Banding AUM Kecamatan Sambi ke Perguruan Mutual Magelang Magelang, 20 Agustus 2024 – Rombongan dari AUM (Amal Usaha Muhammadiyah) Kecamatan Sambi melakukan kunjungan study banding ke Perguruan Mutual Magelang hari ini. Rombongan ini dipimpin oleh Ketua PCM (Pimpinan Cabang Muhammadiyah) Sambi, Drs. H. Sudiman, didampingi oleh Ketua Majelis Dikdasmen PCM Sambi, Drs. Rosyidi, […]

Continue Reading

Pemuda Bakti Manunggal Gelar Malam Tirakatan 17 San Dengan Pengajian Wayang golek

**Bangkitkan Rasa Nasionalisme Pemuda Bakti Manunggal Gelar wayang golek dengan Lakon “resolusi Jihad’ ** Boyolali, 16 / 08/2024. P BM ( Pemuda Bakti Manunggal )RT 4,5 dk Tempursari Sambi menggelar malam tirakatan dan doa bersama. Dengan acara menampilkan tausiyah dan wayang golek pitutur dengan lakon resolusi jihad Kyai Hasyim Asy’ari.Pada malam tirakatan dalam rangka memperingati […]

Continue Reading

Warga Mladri Gelar Merti Dusun Semarak HUT RI KE 79

Boyolali-Paguyuban warga dusun Mladri, Tempursari, Sambi, Boyolali gelar Merti desa dalam rangka menyemarakkan HUT RI ke 79 dan bersih desa. Kegiatan dilaksanakan disalah satu rumah warga dan diikuti oleh seluruh masyarakat baik muda hingga golongan tua. 16/8/2024 Banyak rangkaian acara yang menghias kegiatan Merti dusun. Dimulai dengan kegiatan bermacam-macam lomba yang diikuti oleh anak-anak dan […]

Continue Reading

Ketua FGM Pusat Sutomo Bakar Semangat Pengurus Baru FGM Boyolali tentang Membranding Sekolah

Boyolali, 13 Agustus 2024 – Dalam acara pengukuhan Pengurus Forum Guru Madrasah (FGM) Boyolali periode 2024-2028 yang digelar di Gedung PDM Boyolali, Ketua FGM Pusat, Sutomo, memotivasi pengurus baru dengan semangat tinggi. Dalam pidatonya, Sutomo menekankan pentingnya membranding sekolah sebagai strategi utama untuk meningkatkan kualitas dan daya tarik lembaga pendidikan. Sutomo mengungkapkan, “Di era kompetisi […]

Continue Reading

Ketua PDM Boyolali Harapkan FGM Boyolali Lebih Mencerahkan Visi dan Misi

Boyolali, 13 Agustus 2024 – Dalam acara Iftitah Pengukuhan Pengurus Forum Guru Madrasah (FGM) Boyolali periode 2024-2028 yang dilaksanakan di Gedung PDM Boyolali, Ketua PDM Boyolali, Drs. H. Ali Muson, mengharapkan agar FGM Boyolali dapat lebih menajamkan visi dan misinya untuk mencapai tujuan pendidikan yang lebih baik di daerah tersebut. Dalam sambutannya, Drs. H. Ali […]

Continue Reading

Keistimewaan Buku ISMUBA BERBASIS AKTIFITAS

Oleh : PujionoKetua FKKS SD/MIM Kabupaten Boyolali Buku ISMUBA (Al Islam Kemuhammadiyahan Dan Bahasa Arab) ini berbasis aktivitas, Buku yang menawarkan pendekatan pembelajaran yang sangat komprehensif dan inovatif. Dengan mengusung prinsip pembelajaran holistik, buku ini tidak hanya mengajarkan aspek teori, tetapi juga menekankan penerapan praktis dalam konteks Islam yang berkemajuan. Pendekatan ini memungkinkan siswa untuk […]

Continue Reading

FGM Boyolali Akan Dilantik 13 Agustus 2024 , Hadirkan Ketua Pusat

Berita Serah Terima Laporan Pertanggungjawaban FGM Kabupaten Boyolali Selasa, 6 Agustus 2024, bertempat di RM Ayam San Sambi, telah berlangsung acara serah terima laporan pertanggungjawaban Forum Guru Muhammadiyah (FGM) Kabupaten Boyolali. Acara ini menandai pergantian kepengurusan dari periode 2017-2024 kepada pengurus baru periode 2024-2028. Acara tersebut dimulai dengan serah terima jabatan dari Ketua FGM yang […]

Continue Reading